Kawasaki Indonesia Akan Mengeskpor Ninja 250RR SL ke Negara Tetangga



Kawasaki Indonesia sudah mulai memproduksi Motor Kawasaki Ninja 250RR Single Silinder dengan tenaga mencapai 28ps di putaran mesin 9700rpm... Kawasaki Ninja RR Mono ini tersedia dalam dua versi yaitu ABS dan Non ABS dengan tampilan warna yang berbeda... Empat pilihan warna untuk yang non-ABS, yakni hijau, merah, dan putih. Ada juga warna kuning sebagai warna baru. Untuk yang dilengkapi rem ABS, terdapat pilihan warna merah dan putih.

Penerus Ninja RR 150 2-tak itu sendiri akan dirakit di Indonesia di pabrik mereka yang baru di Cibitung.... Rencana PT Kawasaki Motor Indonesia akan mengekspor Ninja RR 250 ke negara-negara tetangga... Namun sebagai langkah awal, diakui bahwa jumlah unit yang dikirim masih terbatas sekitar 500 unit..

Kawasaki Ninja RR Mono (RR 250SL) hadir meramaikan pasar motor-motor sport Tanah Air... Dengan bentuk yang lebih ramping dari Ninja 250, motor ini juga dipasangi mesin yang berbeda dari Ninja tersebut...

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama